Thursday 23 October 2014
Perbedaan VPS VPN dan SSH
kali ini barbar mencoba membahas perbedaan dan hubungan antara VPS VPN SSH untuk pemula, kalau ada yang penjelasan yang kurang boleh di tambahkan di coment,
1. VPS (Virtual Private Server)
singkatnya seperti dedicated server, sebenarnya walau namanya virtual tp dy punya bentuk fisik seperti komputer kita namun kemampuannya jauh dari komputer biasa, memiliki OS sendiri, dan didalamnya diinstal program virtual sehingga dpt diakses dr jarak jauh oleh pemiliknya. fungsinya pun beragam, ga cuman bisa buat tunneling tp juga biasa digunakan untuk server forex trading, hosting, encoding video dsb.
2. VPN (virtual private network)
klo VPN itu cuman nama jaringan (istilahnya cuman seperti kabel penghubung) yg digunakan untuk mengakses ke VPS tadi, karena ada fitur port forwardingnya jadi kita bisa akses internet melalui jaringan ini melalui VPS.
3. SSH (secure shell)
merupakan protokol jaringan yang memungkinkan pertukaran data melalui saluran aman antara dua perangkat jaringan (misal komputer kita ke VPS), nah SSH ini karena protokol jadi bentuknya angka seperti yang kita tau dalam IP (internet protokol) dan memiliki username password untuk mengakses ke VPS ex: 199.221.xxx.xxx. dan SSH ini sendiri menjadi pembungkus bagi IP kita yang asli. makanya klo kita pake SSH maka IP kita gak kedetek di tempat kita, misalkan kita pake SSH dengan server amerika maka IP kita terdeteknya di amerika bukan indonesia karena yg terdektek itu IP SSH amerika kita. waspada:
klo contoh hubungan ketiganya seperti ini:
si A membeli VPS dengan server di amerika, karena VPS ini punya speed yag rrruuuuaaar biasa dan
dapat mencapai ber puluh2 megabite/second maka si A jualan SSH, VPS bisa menciptakan banyak SSH untuk client2 yang ingin mengakses dan jumlahnya tergantung kemampuan server tersebut. nah speed yg gede dan kapasitas VPS yg gede tadi dipecah ke tiap2 SSH tadi dan diperjual belikan. lalu si B beli SSH nya untuk bermaksud digunakan internetan gratis, di masukkan lah SSH besera username dan password yg didapat dari si A ke dalam program yg bisa menciptakan jaringan VPN seperti BITVISE dan kawan2nya.
intinya:
SSH----VPN-----VPS-----INTERNET
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
No comments :
Post a Comment